PAK MENDIKBUD ! INI HARAPAN GURU HONORER

PAK MENDIKBUD ! INI HARAPAN GURU HONORER - Hallo sahabat Kabar Sekolah, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul PAK MENDIKBUD ! INI HARAPAN GURU HONORER, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Berita Pendidikan, Artikel CPNS, Artikel Dapodik, Artikel Guru, Artikel Info CPNS, Artikel Lowongan Kerja, Artikel Operator Sekolah, Artikel Tunjangan, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Baca juga


PAK MENDIKBUD ! INI HARAPAN GURU HONORER

Beritapgri.com - Assalamualaikum wr wb ,,,,,,,,,,,,,,, Selamat pagi rekan-rekan guru semua yang berada diseluruh Indonesia, pagi ini beritapgri.com akan membagikan informasi mengenai harapan guru honorer memenuhi 24 jam mengajar,,,,,,,,

Adanya kewajiban mengajar selama 24 jam, syarat wajib untuk bisa mendapatkan tunjangan profesi guru (TPG), membuat guru honorer cukup sulit untuk bisa melaksanakannya, terutama di Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir (PALI) yang hanya didapat segelintir guru honorer saja.



Ketentuan tersebut membuat para guru honorer hanya bisa berangan-angan meraih TPG. Pasalnya, guru berstatus PNS yang sudah memiliki sertifikasi juga memberlakukan syarat tersebut, sehingga sekolah yang memiliki guru mata pelajaran yang lengkap secara, tidak langsung memupuskan harapan guru honorer.

“Guru PNS juga wajib mengajar 24 jam. Dengan itu, maka kami sebagai guru honor tidak bisa mencapai angka tersebut, karena sekolah lebih mengutamakan guru PNS untuk mengajar 24 jam. Maka itu, dengan hal ini kami cukup sulit meraih TPG tersebut,” kata Dewi, salah satu guru honorer SMAN 2 Unggulan Talang Ubi, Kamis (1/6).

Lebih lanjut dirinya menyarankan, agar pemerintah bisa mengambil kebijakan, dengan kriteria 24 jam itu, bisa menggabungkan antara jam mengajar di sekolah negeri dan swasta. Sebab, apabila di sekolah negeri, cukup sulit guru honorer untuk memenuhi jam mengajar 24 jam.

“Harapan kita guru honorer, bisa mendapatkan intensif. Dan intensif itu bisa disesuaikan dengan alokasi yang ada dan lamanya jam mengajar, tidak mesti UMP. Selain itu kriteria seperti Sertifikat Instruktur Nasional juga bisa jadi pertimbangan,” harapnya. 

Sumber : Sumeks

Demikian informasi yang dapat beritapgri.com berikan mengenai harapan guru honorer memenuhi 24 jam mengajar, semoga ada manfaatnya untuk kita semua ....



Demikianlah Artikel PAK MENDIKBUD ! INI HARAPAN GURU HONORER

Sekianlah artikel PAK MENDIKBUD ! INI HARAPAN GURU HONORER kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel PAK MENDIKBUD ! INI HARAPAN GURU HONORER dengan alamat link https://kabarsekolahterbaru.blogspot.com/2017/06/pak-mendikbud-ini-harapan-guru-honorer.html

0 Response to "PAK MENDIKBUD ! INI HARAPAN GURU HONORER"

Post a Comment