CATATAN UNTUK PARA GURU, JANGAN HANYA MENUNGGU GAJI, TAPI MALAS MENGAJAR

CATATAN UNTUK PARA GURU, JANGAN HANYA MENUNGGU GAJI, TAPI MALAS MENGAJAR - Hallo sahabat Kabar Sekolah, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul CATATAN UNTUK PARA GURU, JANGAN HANYA MENUNGGU GAJI, TAPI MALAS MENGAJAR, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Berita Pendidikan, Artikel CPNS, Artikel Dapodik, Artikel Info PNS, Artikel Lowongan Kerja, Artikel Operator Sekolah, Artikel Tunjangan, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Baca juga


CATATAN UNTUK PARA GURU, JANGAN HANYA MENUNGGU GAJI, TAPI MALAS MENGAJAR

Para guru diingatkan agar jangan hanya menunggu gaji, tetapi malas ke sekolah untuk mengajar.
Permintaan tersebut disampaikan oleh Wakil Ketua I DPRD Kabupaten Gunung Mas (Gumas), Kalimantan Tengah, Punding S Merang.


”Seorang guru harus aktif menjalankan tugas pokok dan fungsinya. Jangan hanya turun ke sekolah saat gajian tiba. Hal itu sangat tidak kita benarkan. Apabila ada yang demikian, Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Gumas harus bertindak tegas,” ujar Punding, Minggu (27/8).

Politisi Partai Golongan Karya (Golkar) itu juga meminta kepada setiap guru untuk memahami dan menaati tugas dan kewajibannya.

Legislator dari daerah pemilihan (dapil) II yang mencakup Kecamatan Rungan Hulu, Rungan, Rungan Barat, Manuhing, dan Manuhing Raya ini menambahkan, melalui pendidikan yang diberikan, guru akan mampu membantu peserta didik untuk mengembangkan daya berpikir.

”Dengan demikian, para peserta didik akan mampu untuk turut serta secara kreatif dalam proses transformasi, demi perbaikan hidupnya sendiri dan kehidupan seluruh masyarakat,” jelasnya.

”Jika semua tugas ini dilaksanakan dengan baik, tentunya akan menciptakan peserta didik yang merupakan generasi muda sebagai penerus bangsa,” tuturnya. (sumber: pojoksatu.id)



Demikianlah Artikel CATATAN UNTUK PARA GURU, JANGAN HANYA MENUNGGU GAJI, TAPI MALAS MENGAJAR

Sekianlah artikel CATATAN UNTUK PARA GURU, JANGAN HANYA MENUNGGU GAJI, TAPI MALAS MENGAJAR kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel CATATAN UNTUK PARA GURU, JANGAN HANYA MENUNGGU GAJI, TAPI MALAS MENGAJAR dengan alamat link https://kabarsekolahterbaru.blogspot.com/2017/08/catatan-untuk-para-guru-jangan-hanya.html

0 Response to "CATATAN UNTUK PARA GURU, JANGAN HANYA MENUNGGU GAJI, TAPI MALAS MENGAJAR"

Post a Comment